Mengatasi Error Tidak Lolos Kontrol Penipuan Tiktok

cara mengatasi error tidak lolos kontrol penipuan tiktok – Belakangan ini sedang ramainya pengguna hp android mengunduh tiktok karena ada event mengundang teman mendapatkan uang.

Dan hadiah yang ditawarkan gak nanggung, bisa tembus sampai 70rb, bahkan ada bonus sampai jutaan rupiah sampai tanggal 7 mei 2021 nanti.

Tapi sebagian pengguna yang baru download, dan mencoba untuk memasukan kode undangan tapi tidak bisa, melainkan ada pesan error “mengatasi error tidak lolos kontrol penipuan tiktok“, kira-kira kenapa ya?

 

Penyebab tidak dapat memasukan kode undangan tiktok

Setelah saya cari tahu ada beberapa penyebab mengapa orang yang anda undang atau anda sendiri tidak dapat memasukan kode undangan tiktok:

1. Bukan pengguna baru

Yang pertama, kemungkinan orang yang diundang itu hpnya pernah download tiktok dan membuat akun sebelumnya. Sehingga ketika memasukan kode undangan yang baru itu terjadi error. Ini sesuai dengan kebijakan tiktok, yang hanya membolehkan 1 hp 1 akun saja, itupun harus yang belum pernah download tiktok sebelumnya.

2. Menggunakan aplikasi Ganda

Biasanya ada yang curang nih, ia mengundang dirinya sendiri dengan cara mengandakan aplikasi, dengan tujuan mendapatkan referal, tapi sistem tiktok udah canggih, jadi hp yang menggunakan aplikasi ganda untuk mengikuti event ini tidak bisa, sebab alamat IP/IMEI dari hp tersebut sudah tercatat oleh sistem tiktok.

3. Menggunaakn jaringan yang sama

Ini saya alami sendiri, ketika saya memasukan kode undangan via hp kakak saya, itu tetap terjadi error, padahal belum pernah download dan daftar titktok sebelumnya.

Itu karena saya menggunakan jaringan wifi yang sama, tapi setelah beralih ke jaringan hotspot yang lain, dan saya coba masukan kode undangan lagi itu mau.

Bisa dipastikan kalau dalam jaringan (IP) yang sama itu bisa kedetek curang oleh sistem tiktok. Sebisa mungkin gunakan data seluler masing-masing aja biar lancar pas masukin kode undangannya.

Cara Negatasinya?

Setelah mengetahui apa saja yang jadi penyebabnya kita sudah tau kalau untuk mengatasi error ini adalah dengan tidak melakukan pelanggaran seperti yang sudah saya sebutkan diatas

Kode Undangan TIktok Bonus Saldo Rp 10.000

Buat kalian yang belum punya kode undangan tiktok, bisa menggunakan kode dari saya “GA4WUUJCEPYY3” atau kunjungi link berikut https://vt.tiktok.com/ZSJAtG2hW/, dan dapatkan bonus saldo sampai 10.000.

Oke mungkin sekian pembahasan dari saya mengenai mengatasi error tidak dapat memasukan kode undangan di aplikasi tiktok.

Baca juga: Dapetin cuan dari aplikasi Snack video